Visi dan Misi

VISI CAC STIKIM

Menjadi pusat pengembangan karir yang adaptif dan layanan alumni yang responsif terhadap perkembangan dunia kerja untuk mendukung lulusan STIKIM yang kompeten di bidang kesehatan berbasis pengembangan masyarakat untuk meningkatkan derajat kesehatan pada tahun 2038

MISI CAC STIKIM

  1. Meningkatkan kapasitas SDM lulusan STIKIM melalui pelatihan, seminar, workshop dalam menghadapi dunia kerja terkini
  2. Mengelola informasi pekerjaan untuk memenuhi kebutuhan mahasiswa dan alumni.
  3. Mengelola informasi pekerjaan untuk memenuhi kebutuhan mahasiswa dan alumni
  4. Membangun pemberdayaan alumni dan penguatan peran alumni
  5. Membangun jejaring kerja sama dengan dunia kerja

 

Tujuan CAC STIKIM :

  • 1) Menyiapkan lulusan STIKIM yang sesuai dengan kompetensi unggul yang diperlukan di dunia kerja yang mampu bersaing baik di regional, nasional maupun di tingkat internasional
  • 2) Mengetahui penyerapan, proses dan posisi lulusan dalam dunia kerja melalui data base lulusan STIKIM
  • 3) Membantu program pemerintah dalam rangka memetakan dan menyelaraskan kebutuhan dunia kerja dengan pendidikan tinggi di Indonesia
©Copyright 2022 PUSAT KARIR & ALUMNI UIMA. Code by ICT UIMA IMA Powered by Vicky Design All Rights Reserved
Alamat : Jl. Harapan No 50 Lenteng Agung Jakarta Selatan
Email: cacstikim@gmail.com
Online Chat :
Admin STIKIM
Admin STIKOM-IMA